Aplikasi Yang Wajib Di instal Di Smartphone Android Anda - Bagi anda yang baru memiliki Smartphone android pasti akan merasa bingung mau mengistall Aplikasi Yang mana
Hal ini sangat wajar terjadi kepada siapa saja, sama seperti saya dulu ketika baru pertama kali mempunyai android, saya sangat bingung harus mendownload aplikasi apa saja.
Sebenarnya aplikasi yang wajib di instal di android tergantung dari kebutuhan anda sendiri.
Tapi kebanyakan Aplikasi memang ada yang memang sangat penting untuk terpasang di android, katakanlah seperti aplikasi sosial media seperti facebook,twitter dan aplikasi sosial media lainnya, aplikasi lainnya yang paling banyak di instal di android adalah aplikasi yang berhubungan dengan foto.
Misalnya aplikasi edit foto, kamu juga bisa menyesuaikan dengan kebetuhan anda, seperti contoh saya yang adalah seorang blogger, maka aplikasi yang saya instal adalah aplikasi yang berhungungan dengan tulis menulis, jadi kalau anda sama dengan saya anda juga bisa mencari beberapa aplikasi text editor, cukup mengetikan text di Google play Store. Tapi kalau kamu bukan seperti saya maka kamu bisa menyesuaikan dengan kebutuhan. Karena itulah sebenarnya aplikasi yang wajib di instal, bukan menurut rekomendasi orang lain.
Tapi Menurut saya aplikasi Operamini,UC Browser adalah aplikasi yang wajib terinstal di android kamu, dan untuk beberapa rekomendasi lain Silahkan kamu lihat Di bawah ini.
1. Documents To Go
Kalau anda Kreatif dengan Aplikasi ini anda bisa menghasilkan Uang dari android yang anda punya, dan Jumlahnya sangat banyak. Jadi menurut saya siapapun anda sangat wajib mencoba aplikasi Documents To Go ini.dan untuk informasi lanjut tentang bagaimana cara mendapatkan Uang dari android anda bisa mengunjungi blog ini http://caramendapatkanduitdi.blogspot.com silahkan klik Label Bisnis Online maka anda akan menemukan bagaimana cara memanfaatkan android untuk menghasilkan banyak Uang.
2.Battery Saver
Battery Saver adalah aplikasi untuk membuat smartphone android anda memiliki daya tahan baterai yang lebih lama , jadi menurut saya aplikasi ini sangat wajib di instal.
3.Aplikasi Anti Virus
Saya rasa aplikasi anti virus sangat di perlukan di semua jenis ponsel, jadi silahkan kamu cari aplikasi anti virus yang terbaik.
4.YouTube
Rasanya akan kurang kalau tidak aplikasi youtube di android kamu, jadi saya rasa, aplikasi youtube merupakan aplikasi yang wajib ada di android.
5.Aplikasi File ManagerAplikasi File manager juga tidak kalah penting dengan aplikasi yang di atas sudah saya tulis, jadi kamu juga wajib mempunyai Aplikasi tentang file manager.
Dan masih banyak lagi aplikasi yang wajib kamu download intinya sesuaikan dengan kebutuhan.